Cara Menghitung PPh 21 dengan Excel Sesuai UU HPP 2023

Perhitungan PPh 21 merupakan pekerjaan yang cukup menyita waktu jika dilakukan dengan cara manual. Tentu dibutuhkan tools atau aplikasi untuk memudahkan pekerjaan tersebut. Cara menghitung PPh 21 menggunakan excel atau aplikasi OnTime Payroll menjadi pilihan yang tepat.

Jika perusahaan Anda masih menggunakan aplikasi manual seperi MS Excel, perhitungan PPh 21 jadi lebih sulit dan memakan waktu jika tidak menggunakan template excel.

Sebelum kita membahas tentang bagaimana cara menghitung PPh 21 menggunakan excel ada baiknya memahami terlebih dahulu tentang apa itu PPh 21.

Apa itu PPh 21?

PPh 21 adalah singkatan dari Pajak Penghasilan Pasal 21. PPh 21 merupakan pajak atas penghasilan berupa gaji, upah, honor, tunjangan, bonus, serta jenis pembayaran lain yang berhubungan dengan penghasilan dari suatu pekerjaan.

Perhitungan tarif PPh 21 saat ini merujuk pada UU HPP yang mengenakan tarif progresif. Artinya semakin besar penghasilan seseorang atas suatu pekerjaan, maka tarif pajaknya akan semakin besar.

Baca Juga: Besaran Tarif Progresif PPh 21 Terbaru

Biasanya bagian keuangan perusahaan sudah menghitung PPh 21, sehingga karyawan tinggal menerima take home pay (gaji bersih sudah terkena potongan-potongan) sesuai dengan anjuran pemerintah pusat.

Cara Menghitung PPh 21 dengan Excel

Cara menghitung PPh 21 menggunakan excel merupakan cara yang paling umum sebelum era digitalisasi. Tapi jika perusahaan anda ingin menggunakan Exel untuk perhitungan PPh 21, tim Anda perlu menguasai rumus-rumus Excel sehingga tim Anda bisa menggunakan model perhitungan manual.

Ada banyak template Exel perhitungan PPh 21 yang tersedia di internet. Rumus umum yang biasa digunakan untuk perhitungan PPh 21 meliputi SUM, VlookUp, dan If.

Berikut ini merupakan contoh perhitungan PPh 21 menggunakan Excel:

contoh perhitungan pph 21 dengan excel

Cara menghitung PPh 21 dengan Excel seperti di atas anda perlu menyusun data sedemikian rupa agar perhitungan menjadi mudah.


Cara Menghitung PPh 21 Menggunakan Aplikasi OnTime Payroll

Anda hanya perlu memasukkan data-data karyawan tanpa perlu repot-repot menggunakan rumus-rumus excel. Sehinggga pekerjaan perhitungan PPh 21 dapat dilakukan dengan mudah.

About The Author

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top